Ketika pihak yang berkuasa bereaksi berlebihan terhadap pembangkangan sipil yang damai dengan penangkapan dan kekerasan, mereka hanya mengungkap kegagalan moral mereka sendiri.
Tag: ekologi
Degradasi Perairan Nusa Tenggara Timur
Saat ini, perairan di Nusa Tenggara Timur mengalami degradasi akibat penggunaan bom ikan dan potasium. Selain itu, terjadinya penangkapan ikan pelagis yang berlebihan dan rusaknya 75% tutupan terumbu karang dan rusaknya habitat lamun yang diakibatkan kegiatan mencari ikan pada saat air surut. Pengajar Ekologi Perairan Universitas Muhammadiyah Kupang Rusydi mengemukakannya sewaktu ditemui di sela Workshop Konservasi […]