Tanpa arah yang jelas dan keberanian mengubah cara berpikir, transisi hijau berisiko mengorbankan alam dan meminggirkan mereka yang paling rentan.
Category: Energi
Menjemput fajar digital dan keadilan energi di jantung 3T
Cahaya di wilayah tertinggal, terdepan, dan terluar adalah pengakuan bahwa keadilan energi adalah hak asasi, bukan sekadar komoditas.
Dari kilau surya dan jantung bumi ke jalan raya
Swasembada energi dari hulu ke hilir: energi bersih dari sumber daya domestik, digunakan untuk transportasi tanpa emisi.
Akankah China jadi sekutu nuklir Indonesia?
Indonesia ingin pembangkit listrik tenaga nuklir pertamanya beroperasi pada tahun 2032, namun terdapat tantangan teknis dan geopolitik
Daun kaliandra, sumber energi bersih dan ramah lingkungan dari kekayaan lokal
Potensi daun kaliandra sebagai solusi energi bersih. Penelitian terbaru menunjukkan manfaat luar biasa dari tanaman ini.
Mengolah limbah organik ampas kopi menjadi biogas
Biogas sebagai sumber energi alternatif menjadi jawaban untuk mengurangi dampak krisis iklim karena pembakaran bahan bakar fosil.
Masjid Al Muharram Brajan gunakan panel surya, teladan transisi energi bersih
Panel-panel surya mampu mengurangi emisi karbon. Listrik yang ada saat ini dihasilkan energi kotor batu bara.
WALHI mengkritik proyek panas bumi tidak melibatkan rakyat
Wahana Lingkungan Hidup Indonesia Eksekutif Daerah Nusa Tenggara Timur (WALHI NTT) menyampaikan kritik tajam terhadap kebijakan pengembangan panas bumi (geothermal) yang dilakukan oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) di Pulau Flores. WALHI menilai kebijakan tersebut tidak melibatkan masyarakat secara langsung dan sarat dengan pendekatan top-down yang bertentangan dengan semangat desentralisasi. Pernyataan ini disampaikan […]
Solusi palsu transisi energi dan ancaman nyata sampah plastik
Kebijakan energi nasional membuka jalan bagi teknologi yang mempertahankan dominasi energi fosil. Dinilai solusi palsu transisi energi.
Bengkel Hijrah Iklim 3.0: peran umat Islam dalam mewujudkan transisi energi yang berkeadilan
Kolaborasi Bengkel Hijrah Iklim mengungkap, manusia bertanggung jawab menjaga lingkungan. Bagian dari tugas khalifah fil ardhi.