Pusat penelitian Monash Climate Change Communication Research Hub (MCCCRH) meluncurkan buku bertajuk “Navigasi Isu Perubahan Iklim di Pemilu 2024: Panduan Komunikasi untuk Para Politisi”
Category: Artikel
Efisiensi energi solusi krisis iklim
Efisiensi energi termasuk solusi yang efektif untuk mengatasi krisis iklim karena dapat mengurangi konsumsi energi dan emisi karbon.
Warga Bandung diajak mengelola sampah dari rumah
Dari 135 TPS di Bandung, masih ada 38 TPS yang overload. Perlu penyelesaian masalah sampah dari hulu, yaitu produsen sampah.
Pelajar SD di Bandung belajar kelola sampah secara mandiri
SDN 077 Sejahtera Bandung mendorong para siswanya untuk meminimalisir produksi sampah. Di antaranya dengan program Jamping atau Jajan Makan Pake Misting.
Konferensi Tenurial 2023: Momen konsolidasi gerakan agraria di Indonesia
Konferensi Tenurial 2023 menjadi ajang konsolidasi gerakan rakyat untuk memperkuat diri dan posisi gerakan.
Survei: 76% masyarakat Indonesia belum tahu JETP
Responden yang mengetahui tentang JTEP cenderung lebih peduli dan ingin tahu lebih banyak tentang program percepatan transisi energi tersebut.
Menilik “Riau Hijau” dan arah transisi energi
SIEJ Simpul Riau membahas mengenai konsep “Riau Hijau” dan transisi energi berkelanjutan dalam sebuah diskusi publik.
Anak badak jawa tertangkap kamera di Ujung Kulon
Populasi badak jawa (Rhinoceros Sondaicus) di Ujung Kulon bertambah setelah seekor anak badak yang baru lahir tertangkap kamera.
Mengurai masalah pendanaan transisi energi di Indonesia
Negara-negara maju harus berpartisipasi mengatasi cekaknya anggaran transisi energi, serta memahami yang ditawarkan negara berkembang.
Baru dimulai, Bursa Karbon Indonesia sudah ditentang
Kumpulan masyarakat sipil menilai Bursa Karbon Indonesia hanya untuk menjaga agar korporasi dapat terus mengekstraksi alam.