CHINA USULKAN LEGALLY BINDING AGREEMENT

Negosiator China menyatakan, negaranya akan menerima kesepakatan mengikat dalam  UNFCCC, dengan beberapa syarat. Salah satu negosiator iklim dari China mengatakan, negaranya akan menerima legally binding agreement dengan syarat dilakukan setelah tahun 2020.  “Kami pikir, setelah 2020 kita bisa membahas legally binding agreement,” kata Xie Zhenhua, negosiator China itu. Xie  negosiator yang dikenal kawakan dalam negosiasi konvensi perubahan […]

CDM TERANCAM, SRI MULYANI BURU-BURU KE DURBAN

Berpangkat sebagai Direktur Pelaksana Grup Bank Dunia, Sri Mulyani Indrawati yang mantan Menteri Keuangan Indonesia, bakal nongol di pertemuan perubahan iklim dunia COP 17 UNFCCC di Durban, Afrika Selatan selama 2 hari. Di sana, Sri Mulyani akan semakin menegaskan minat Bank Dunia berkecimpung dalam investasi teknologi terbarukan, yang dalam Protokol Kyoto masuk grup CDM alias […]

CDM SEKARAT

Minggu pertama perundingan perubahan iklim dunia (COP 17 UNFCCC) di Durban, Afrika Selatan, tampaknya akan berakhir dengan pertarungan kubu negara maju lawan kubu negara berkembang lagi. Setelah perundingan kelompok kerja yang dilakukan tertutup, nasib teknologi rendah karbon atau CDM kini terancam. Uni Eropa pun mulai kelimpungan. Durban-Semuanya gara-gara kubu negara berkembang yang digawangi China, Brazil […]

ANCANG-ANCANG MASA DEPAN KYOTO

Pertemuan Perubahan Iklim Internasional (UNFCCC) di Durban, Afrika Selatan, membahas satu masalah besar: Protokol Kyoto sebagai satu-satunya perjanjian pengurangan emisi internasional yang diakui saat ini, akan kadaluarsa tahun depan.  Jadi, bagaimana kata dunia?Durban-Sudah 3 hari ini 15000 delegasi dari 194 negara-negara berkumpul membahas kelanjutan kesepakatan perubahan iklim dunia di COP 17 UNFCCC. Namun Ketua Negosiasi […]

FIGUERES: HARUS BERKOMITMEN PADA HASIL RIIL

SIEJ,Durban. Sekretaris Eksekutif UNFCCC dan Presiden COP/CMP Chistiana Figueres meminta para delegasi dalam PBB/COP17 di Durban, Afrika Selatan, agar fokus pada solusi yang riil. SIEJ, Durban-Dalam rangkaian pidato pembukaan United Nations Framework Convention on Climate Change (UNFCCC)/Conference on Parties ke-17 di Durban, Afrika Selatan, Sekretaris Esekutif UNFCC sekaligus Pesiden COP/CMP Christiana Figueres meminta para pihak agar berkomitmen menyelesaikan berbagai persoalan terkait perubahan […]

ANGIN PESIMISTIS DARI DURBAN

Tak banyak yang diharapkan dari konferensi perubahan iklim di Durban, Afrika Selatan. Indonesia, betatapun pesimistisnya, masih dapat berharap hasil positif. SIEJ, Jakarta- Direktur Program Energi dan Iklim WWF Indonesia Nyoman Iswarayoga menyatakan, para pihak yang hadir dalam konferensi perubahan iklim PBB di Durban, Afrika Selatan tak akan berharap banyak. Harapan yang terlalu tinggi, seperti lahirnya keputusan yang mengikat (legally binding agreement) sangat sulit direalisasikan. […]

INDONESIA SAMPAIKAN LIMA ISU UTAMA COP17

SIEJ,Durban- Ketua Delegasi Indonesia pada COP17 Rachmat Witoelar menyampaikan lima isu utama yang seharusnya menjadi perhatian para pihak konferensi perubahan iklim PBB di Durban tahun ini. Menurut Rachmat yang mantan Menteri Lingkungan Hidup dan Presiden COP15 di Bali, isu pertama dan paling utama adalah komitmen para pihak terhadap kebutuhan tahap kedua (second commitment) untuk Protokol Kyoto. […]

KESENJANGAN DANA IKLIM CAPAI 45 MILIAR DOLAR

SIEJ, Durban- Krisis Eropa telah memperlebar kesenjangan dana perubahan iklim yang saat ini 22,5 miliar dolar, menjadi  45 miliar dolar pada 2015. Apa artinya untuk program perubahan iklim? penelitian yang dilakukan konsultan Ernst & Young menunjukkan bahwa 10 negara dengan kekuatan ekonomi terbesar di dunia, memperlihatkan lebarnya kesenjangan antara kebutuhan dan ketersediaan dana untuk perubahan iklim mencapai 22 miliar Dolar, […]

KABUT ASAPTUNDA PENERBANGAN KE DAN DARI JAMBI

Kabut asap yang bukan kabut alam, menunda penerbangan dari dan ke Jambi, Sumatera, Jumat (30/9). Pemerintah Provinsi Jambi terpaksa menutup sementara Bandara Udara Sultan Thaha Syaifudin karena jarak pandang yang terbatas dianggap membahayakan penerbangan dari dan menuju kota itu.Jakarta-Kabut asap ini sudah menutupi Kota Jambi dan Kota Sampit sejak dini hari dan membuat jarak pandang […]

GOOGLE EARTH ENGINE LATIH SEKITAR 30 LSM DAN BADAN PEMERINTAHAN INDONESIA

Tertarik ide sub nasional REDD+ (Reducing Emissions from Deforestation and forest Degradation and Enhancing Carbon Stocks in Developing Countries), Rebecca Moore dari Google Earth datang ke pertemuan Governors’ Climate and Forests (GCF) untuk melatih sedikitnya 30 LSM, Badan Pemerintahan Kalimantan Tengah dan Indonesia.Palangkaraya-Kebutuhan data lapangan akan implementasi dan monitoring REDD+ sub nasional membuat Engineering Manager […]