Kementerian Kelautan dan Perikanan menjelaskan rancangan revisi aturan cantrang dalam upaya melegalkan cantrang, meskipun laporan Badan Pusat Statistik tahun 2019 menjelaskan penggunaan cantrang akan mengakibatkan hancurnya sumber daya ikan, kerusakan lingkungan, serta konflik horizontal.
Tag: sustainable fishing
Pelegalan Cantrang Dinilai Merugikan Nelayan Tradisional dan Melebarkan Pintu bagi Praktik IUU Fishing
Kementerian Kelautan dan Perikanan sedang membahas peegalan kembali sejumlah alat tangkap yang sebelumnya dilarang. Salah satunya, adalah cantrang. Asosiasi nelayan menilai pembahasan ini janggal dan tidak melibatkan nelayan tradisional dan skala kecil yang akan sangat terdampak oleh kebijakan ini.