Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) telah memasuki musim kemarau dan akan berlanjut hingga Oktober mendatang. Sepanjang musim tersebut, potensi terjadinya gangguan skala musim kemarau lebih panjang sekitar 1 bulan. Itu karena dampak badai El Niño lemah. Masyarakat diimbau untuk mewaspadai daerah-daerah yang rawan kekeringan.
[Baca selengkapnya di Kabar Kota]