Adakah Korupsi pada Program KBR?

Niat awal pemerintah menyediakan bibit tanaman hutan dan jenis tanaman serbaguna Purpose Trees Species (MPTS) lewat program Kebun Bibit Rakyat (KBR) layak di ajungi jempol. Mengacu pada Permenhut No.24/Menhut-II/2010 dan perubahannya serta yang terakhir No.12/Menhut-II/2013, KBR dilaksanakan secara swakelola oleh kelompok masyarakat, terutama masyarakat pedesaan. Bibit hasil KBR digunakan untuk merehabilitasi lahan kritis, kosong, tidak […]

Tiga Gunung Api Sulawesi Utara Berstatus Siaga

Manado, Ekuatorial– Setelah akhir pekan lalu Gunung Soputan di Kabupaten Minahasa Tenggara meletus, di awal pekan ini dua gunung berapi lainnya di Provinsi Sulawesi Utara masing-masing Gunung Lokon di Kota Tomohon dan Gunung Karangetang di Kabupaten Siau Tagulandang Biaro (Sitaro) naik level menjadi siaga. Frans Salindeho, warga Siau mengungkapkan, di malam hari Karangetang menunjukan aktivitas […]

Letusan Soputan Terkait Angka Tujuh

Ratahan, Ekuatorial – Sempat tidak terlihat aktifitasnya sejak letusan terakhir beberapa pekan lalu, Sabtu (7/3) sekitar pukul 17.09 Waktu Indonesia Tengah (WITA), Gunung Soputan di Sulawesi Utara kembali meletus dan memuntahkan material debu bercampur lumpur. Sore itu sekitar pukul 17.00, belum terlihat adanya tanda-tanda Soputan akan kembali meletus. Sembilan menit berselang atau pukul 17.09 wita, […]

Sampah di Manado Terus Meningkat

Manado, Ekuatorial– Jumlah produksi sampah baik rumah tangga maupun indsutri di Kota Manado dari tahun ke tahun terus mengalami peningkatan. Sementara di sisi lain, Tempat Pembuangan Akhir (TPA) yang berada di kelurahan Sumompo, Kecamatan Tuminting sudah kelebihan kapasitas. Kepada Ekuatorial, Selasa (3/2), Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Manado, Julises Oehlers SH didampingi Kepala Seksi […]

Komisi II DPR Aceh: Dana Pemindahan Gajah Ada di Kabupaten Kota

Joe Samalanga Sejak penghujung tahun 2014 sampai tahun 2015 konflik gajah dan manusia di wilayah Tengah Aceh mencapai 5 Orang dan 1 orang luka. SEKRETARIS Komisi II DPR Aceh yang membidangi perekonomian, sumber daya alam, dan Lingkungan, H .Muhammad Amru mengatakan, kekurangan dana tidak bisa menjadi alasan terkendalanya pemindahan gajah yang kerap mengganggu masyarakat ke […]

Gunung Merapi Miliki Pusdalops Berstandar Internasional

Klaten, Ekuatorial – Sebagai wilayah rawan bencana, Gunung Merapi dikabarkan akan memiliki empat Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) berstandar internasional. Dalam peresmian yang dilakukan Kepala Pusat Data dan Informasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Nugroho, Kamis (26/2) disebutkan empat Pusdalops tersebut akan berada di Klaten dan Jawa Tengah. Menurut Sutopo, Pusdalops ini akan memiliki peralatan […]

Sampah Ancam Pariwisata Bunaken

Manado, Ekuatorial – Bunaken masih menjadi tujuan wisata di Indonesia bahkan di dunia. Sayangnya keindahan Taman Nasional Laut Bunaken dengan keindahan terumbu karang dan biota lautnya kini kian terancam, dengan sulit teratasinya masalah sampah di kawasan itu. “Memang tak dapat terhindarkan bahwa persoalan sampah telah mengusik keindahan dan nama besar Bunaken sebagai salah satu destinasi […]

25 Perusahaan Lampung Masuk Proper Merah

Bandarlampung, Ekuatorial – Meski di Lampung banyak perusahaan berdiri namun hanya 67 perusahaan saja yang terdaftar dalam Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan (Proper) yang diselenggarakan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Menurut Kepala Dinas Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) Lampung, Taufik Hidayat pada Rabu (25/2) terdapat delapan perusahaan yang masuk dalam kategori hijau, enam […]

Banjir Besar Rugikan Petambak Lampung

Bandarlampung, Ekuatorial – Ratusan hektar (ha) areal tambak udang dan tambak ikan bandeng di Ketapang, Lampung Selatan mengalami kerugian besar akibat terendam banjir. Menurut Sekretaris Desa Berundung, Lampung Selatan, Guntoro ada 101 tambak milik warga yang terendam air sedalam dua meter. “Banjir masuk ke areal petambakan karena luapan sungai Sekampung yang merupakan perbatasan Lampung Selatan […]

MK Batalkan Seluruh Undang-Undang Sumberdaya Air

Jakarta, Ekuatorial – Mahkamah Konstitusi (MK) membatalkan keberlakuan secara keseluruhan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2004 tentang Sumber Daya Air (SDA) karena tidak memenuhi enam prinsip dasar pembatasan pengelolaan sumber daya air. Demikian putusan dengan Nomor 85/PUU-XII/2013 dibacakan oleh Ketua MK Arief Hidayat pada Rabu (18/2) di Ruang Sidang Pleno MK. Berita selengkapnya terdapat dalam link […]