Uni Eropa Mulai Panen Alga Biofuel

Alga untuk bahan bakar biofuel mulai dipanen di Chiclana, Spanyol. Satu kilogram biomassa menghasilkan 200-300 kg biometana. Dapat menghindari bahan biofuel yang lapar lahan dan lapar pupuk Proyek budidaya alga untuk bahan biofuel yang didukung oleh Uni Eropa berhasil panen untuk pertama kalinya. Proyek yang dikelola oleh perusahaan air minum Aqualia SA itu, dikembangkan pada […]