Krisis Air Bersih di Ibukota Baru

Keberadaan kawasan hutan dengan lahan terluas se-Kalimantan dan curah hujan yang tinggi, berperan dalam sistem hidrologi Kalimantan Timur. Air permukaan bukan satu-satunya sumber air bersih di ibukota baru. Air hujan dan air tanah juga berpotensi menjadi sumber air alternatif untuk mencukupi kebutuhan masyarakat di kawasan ibukota baru dan sekitarnya.

Pemuda dan Rimba Terakhir Lamandau

Para pemuda Desa Kubung, Kalimantan Tengah bergiat menanam tanaman lokal, seperti durian dan jengkol, untuk mencegah ekspansi kelapa sawit di hutan desa mereka dan meningkatkan penghasilan. Sementara rekan-rekan mereka di Desa Kinipan, dihadapkan dengan ekspansi perkebunan kelapa sawit yang mulai menjarah lahan hutan mereka.

Dampak COP24 Bagi Indonesia

Ketika Konferensi Para Pihak yang ke-24 ditutup di Katowice, pertanyaan-pertanyaan masih ada pada isu-isu kunci. Indonesia telah aktif terlibat dalam pembicaraan iklim PBB sejak 1994 dan tetap berkomitmen pada NDC-nya sementara memperbarui komitmen terutama dalam emisi karbon dan tata kelola hutan dan lahan gambut.

Jokowi Lepaskan Owa Jawa

Jakarta, Ekuatorial – Presiden Joko Widodo akan melepasliarkan dua pasang Owa Jawa (Hylobates moloch) sehubungan dengan Konferensi Asia Afrika 2015 di Bandung, Jawa Timur, kata seorang pejabat di Jakarta, Selasa (21/5). Kedua pasang tersebut adalah Robin (jantan) – Moni (betina) dan Moli (jantan) – Nancy (betina), akhirnya dipelasliarkan ke habitat asli mereka setelah menghabiskan tujuh […]