Manusia Predator Utama Monyet Hitam Sulawesi Utara

Manado, Ekuatorial – Populasi Macaca nigra atau monyet hitam di dunia kini berkisar 4.000 – 5.000 ekor. Dari total jumlah itu, sekitar 2.000-an ekor berada di Cagar Alam Tangkoko, Bitung, Sulawesi Utara. Sayangnya, primata yang dikenal dengan bahasa lokal “Yaki” ini sudah berstatus sangat terancam punah. Ironisnya predator utama Yaki adalah manusia. Pakar primata dari […]