Peningkatan Status Siaga Letusan Gunung Selamet

Terjadi peningkatan gempa, suhu air panas dan secara visual teramati letusan dan lava pijar hingga 1,5 km ke arah barat daya dan disertai dentuman dari Gunung Selamet. Oleh karena itu, sejak selasa 12 agustus 2014 pukul 10.00 WIB status Gunung Selamet dinaikkan menjadi siaga (level III) dari sebelumnya waspada (level II). Baca selengkapanya di Lomboknews.

Ribuan Warga Mengungsi Pasca Letusan Sinabung

Jakarta, Ekuatorial – Pasca letusan pada Minggu, (15/9) dini hari, ribuan warga dari belasan Desa di lereng gunung Sinabung, Kabupaten Karo, Sumatera Utara masih berada di pengungsian. Jumlah ini diperkirakan akan terus bertambah seiring dengan peningkatan status gunung dari waspada menjadi siaga III. Sebanyak, 6 Desa dengan radius 3 kilometer dari kawah gunung Sinabung telah […]