Klaim Kemenhut: Hanya Tiga Titik Api yang Masih Menyala di Riau
Direktorat Jenderal Perlindungan Hutan dan Konservasi (PHKA) Kementrian Kehutanan, Sonny Partono, menyebutkan bahwa hujan dengan instensitas cukup tinggi yang terjadi selama akhir pekan kemarin di Riau telah menurunkan kabut asap yang ditimbulkan oleh pembakaran lahan. “Hujan lebat telah menurunkan kabut asap secara signifikan. Beberapa maskapai telah kembali melakukan aktivitas penerbangannya ke Riau,” ujar Partono. [Baca […]