Sawit Papua Dibawah Kendali Penguasa

Sorong, Ekuatorial – Perkebunan kelapa sawit di Papua telah ada sejak tahun 1980-an, meskipun masih kurang dari lima perusahaan yang beroperasi saat itu. Sekarang, 34 tahun telah berlalu, bukan hanya satu atau dua perusahaan saja yang beroperasi di satu daerah, tapi seluruh permukaan tanah Papua telah dipetakan menjadi perkebunan kelapa sawit, mulai dari kepala burung […]

Gajah Aceh Timur Akan Dilokalisasi

Aceh Timur, Ekuatorial – Pemerintah Daerah Kabupaten Aceh Timur, segera menetapkan lokasi CRU (Conservation Response Unit) gajah di hutan sekitar Desa Bunin, Kecamatan Serbajadi, Aceh Timur. Hal ini dilakukan dalam upaya penanggulangan tingginya kasus konflik satwa liar gajah dengan manusia yang merugikan. Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Aceh Timur, Iskandar mengatakan eskalasi konflik gajah […]

Trenggiling Manis Hidupnya Tragis

Ekuatorial, Medan – Lubang besar menganga menyambut pandangan mata saat tiba di arel Kawasan Industri Medan (KIM) IV, Kecamatan Medan Labuhan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Ditepi lubang, eskavator dan beberapa personel polisi menunggu santai. Rabu pagi diakhir April 2015 lalu. Tepat sesuai jadwal, pukul 10.00 WIB, tempat ini menjadi lokasi pemusnahan 5 ton trenggiling […]

Pelaku Usaha Kayu Jogja Masih Kesulitan Dapatkan SVLK

Jogjakarta, Ekuatorial – Pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) masih kesulitan mendapatkan sertifikasi sistem verifikasi legalitas kayu (SVLK). Sejak aturan SVLK tersebut resmi diterapkan pada tahun 2009 lalu, masih banyak pelaku usaha kayu yang belum mengantongi ijin SVLK. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mencatat sekitar 700 pelaku usaha kayu di Indonesia belum memiliki […]

Hutan Tanaman Rakyat Topeng Pengrusakan Hutan Aceh

Aceh Tamiang, Ekuatorial – Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Wilayah III Aceh, menemukan sejumlah kasus kerusakan hutan selama setahun terakhir cukup memprihatinkan. Diduga kejahatan pengrusakan hutan di Aceh sudah tersistem dan massif. Pengrusakan hutan di Aceh hingga Jumat (1/5) masih dilakukan dengan modus HTR (Hutan Tanaman Rakyat). Karena itu KPH meminta pemerintah Aceh segera membentuk suatu […]

Indonesia lost nearly one million hectares of forest during moratorium, study reveals

Jakarta, Ekuatorial — Despite of moratorium, Indonesia still lost nearly one million hectares of its forest areas, a study reveals in Jakarta, on Wednesday (29/4). The study, launched by Walhi (Indonesian Forum for the Environment) and Kemitraan, analyses forest moratorium implementation especially in four provinces, — Riau, Jambi, South Sumatra, and Central Kalimantan –, between […]

Harimau Sumatra Makin Sering Makan Ternak Warga

Bandarlampung, Ekuatorial – Dalam seminggu terakhir warga di Kabupaten Krui Provinsi Lampung yang berbatasan dengan Taman Nasional Bukit Barisan Selatan (TNBBS) kerap didatangi harimau liar. Purwo (38) warga Desa Talang Lintik mengaku sapinya raib dimakan satwa loreng itu. “Saya memang melepas sapi peliharaan untuk mencari rumput tapi sekembalinya saya sudah tidak melihat sapi saya lagi, […]

Tradisi Sasi Tanpa Monitoring Bisa Rugi Sendiri

Sorong, Ekuatorial – Tidak ada papan petunjuk yang menandakan laut di sepanjang pesisir Tanjung di Kampung Folley. Padahal pesisir laut kampung yang terletak di Raja Ampat, Papua itu akan menjadi lokasi sasi gereja yang dilakukan oleh masyarakat belum lama lagi. Tak adanya papan petunjuk memberikan kecemasan pada kekhawatiran mengenai tradisi yang sudah turun temurun tersebut. […]

Gajah Jinak Konservasi Diberikan Ke Taman Wisata

Bandarlampung, Ekuatorial -Taman Wisata Lembah Hijau Bandarlampung sepertinya mendapat angin segar karena setelah ke berbagai tempat minta gajah untuk menambah koleksi satwa, tak disangka-sangka Kepala Taman Nasional Way Kambas (TNWK) memberi sinyal baik untuk memberikan gajah jinaknya kepada lembaga konservasi itu. Menurut Kepala TNWK Lampung Timur, Dulhadi pada Selasa (28/4) pihaknya tidak menutup kemungkinan untuk […]