Pencampuran BBN Padat di PLTU Masih Perlu Kajian

Jakarta, EnergiToday — Sepertinya memerlukan waktu yang panjang untuk merealisasikan rencana pemerintah yang mewajibkan campuran bahan bakar nabati (BBN) padat untuk pembangkit listrik tenaga uap (PLTU). Hal itu dikarenakan, spesifikasi mesin pembangkit (boiler) PLTU yang ada di Indonesia belum didesain secara khusus untuk menerima campuran bahan bakar selain batu bara. Menurut Sekretaris Perusahaan PT Bukit […]

Pemerintah akan Revisi Besaran Kadar Mineral

Jakarta, EnergiToday — Saat ini Pemerintah sedang menyiapkan revisi besaran kadar mineral yang tidak bisa diekspor pada lampiran Peraturan Menteri No.7 Tahun 2012. Menurut Dirjen Mineral dan Batu Bara Kementerian ESDM, Thamrin Sihite, perubahan kadar ini merupakan syarat untuk bisa ekspor tetapi bukan untuk produk material mentah yang belum diolah. Batasan kadar untuk ekspor ini berkaitan […]