Skip to content Skip to navigation Skip to footer

Tag: pengelolaan sampah

7 artikel

Benang kusut menangani sampah

Indonesia belum punya cetak biru mengelola sampah. PLTSa menjadi salah satu solusi jangka pendek dan menengah agar sampah tak bocor ke lingkungan.

Jakarta main-main dengan sampah?

Penunjukkan Bantargebang sebagai TPA Ibukota tak mulus dan memicu konflik antara dua kota. Hingga kini, belum ada rencana memindahkannya.

Masyarakat Rejang Lebong Terapkan Aturan Sosial Tangani Masalah Sampah

Masyarakat Rejang Lebong membuat papan peringatan sendiri hingga menetapkan denda adat bagi mereka yang membuang sampah sembarang. Hal ini dilakukan akibat lambannya sosialisasi dan penerapan peraturan daerah terkait dengan pengelolaan sampah yang sudah disahkan selama setahun.

Sampah Lampung Luber

Bandarlampung, Ekuatorial – Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Bakung, Telukbetung, Bandarlampung menerima sampah sebanyak 700 sampai 800 ton per hari. Daya tampung itu tidak sesuai dengan kapasitas sampah yang terus masuk ke lokasi tersebut. Untuk itu, Pemerintah Kota Bandarlampung pada tahun 2015 segera melaksanakan proyek perluasan TPA. Menurut UPTD TPA Bakung Setiawan Batin, TPA Bakung dibangun […]
Memuat artikel...

Memuat artikel...