Posted in

ASEAN PERLU IKUT SELAMATKAN LAUT

 Rumitnya isu kelautan di ajang perdebatan perubahan iklim, membuat para pakar Asia Tenggara sepakat, Asean tak bisa tinggal diam melihat wilayah laut dan para nelayannya jadi korban selama menunggu debat internasional usai. Tak seperti hutan yang memiliki data sains kuat sebagai mitigasi perubahan iklim, peranan laut masih terus jadi perdebatan. Data-data sains saling tumpang tindih. […]

Posted in

PENTINGNYA KOORDINASI PELIPUTAN BENCANA ALAM

Depok – Dalam peliputan bencana alam yang sedang terjadi, jurnalis mesti memperhatikan aspek koordinasi di lokasi terjadinya bencana alam tersebut. Jurnalis perlu berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait, misalnya saja berkoordinasi dengan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Ini bukan berarti terjadi penghambatan dalam peliputan berita, tetapi mengarah kepada sesuainya data dengan fakta di lapangan. Hal tersebut diungkapkan oleh […]

Posted in

INDUSTRI EKSTRAKTIF BEBAS RUSAK LINGKUNGAN

Jakarta – Industri ekstraktif seperti pertambangan dan energi, dianggap banyak mendapat kemudahan dan merugikan masyarakat. Sektor ini seperti memiliki kekebalan hukum, jaminan keamanan, investasi tambang yang dapat subsidi, dengan bebas menggunakan fasilitas umum, dan bebas merusak lingkungan.   Seperti dikatakan oleh koordinator Jatam, Andrie S Wijaya, bahwa industri ekstraktif ini cenderung kebal hukum. Hal tersebut dikatakannya […]

Posted in

MENUJU JURNALISTIK TERBAIK

Independensi jurnalistik menuntut agar kode etik dan kode perilaku disusun oleh para profesional dibidang itu sendiri. Tema -tema umum yang sering dijumpai pada kode etik diseluruh dunia berpusat pada beberapa prinsip utama, seperti berikut ini. Kebenaran. selalu berusaha mencari kebenaran dan tidak pernah memalsukan fakta, bahkan sekalipun hanya untuk memberi warna pada cerita Anda. Jangan […]

Posted in

AKTIVIS GREENPEACE DIPAKSA TINGGALKAN INDONESIA

Jakarta – Dua belas aktivisGreenpeace Asia Tenggara dipaksa pulang ke negaranya masing-masing oleh pihak imigrasi Indonesia di Cirebon, Rabu (07/07). Pihak imigrasi Indonesia menilai bahwa aktivis-aktivis lingkungan itu terbukti telah melanggar pasal 42 UU Keimigrasian Republik Indonesia, mengenai keterlibatan dalam kegiatan yang membahayakan keamanan dan ketertiban umum. Juru Kampanye Media Greenpeace Asia Tenggara, Hikmat Soeriatanuwijaya, Rabu (7/7), menjelaskan bahwa […]

Posted in

14 AKTIVIS GREENPEACE DITANGKAP DI CIREBON

Jakarta – Sebanyak 14 aktivis lingkungan dari Greenpeace Asia Tenggara ditangkap usai mengadakan acara penolakan terhadap operasi PLTU batubara Kanci di Desa Waruduwur, Mundu, Cirebon. Sampai hari Selasa (6/7) dinihari, keseluruhan aktivis masih ditahan di Polres Cirebon. “Kami tidak melakukan demonstrasi, jadi tidak memerlukan ijin, bila itu yang diinginkan polisi,” ujar Findi Kenandarti, jurubicara Greenpeace Asia […]

Posted in

PERGESERAN MUSIM BAHAYAKAN SEKTOR PERTANIAN

Jakarta – Pergeseran musim akibat perubahan iklim menjadi bahaya utama yang akan mengancam sektor pertanian.Sebab semakin singkat atau semakin panjangnya sebuah musim pasti diikuti pula oleh pergeseran pola tanam. Namun dampak tersebut, dibantah telah terjadi akhir-akhir ini.   Manager Kebijakan Advokasi dan Kampanye dari Oxfam International, Roysepta Abimanyu, Senin (5/7), menjelaskan bahwa potensi hujan yang lebih […]

Posted in

APA YANG MEMBUAT ARTIKEL LINGKUNGAN MENJADI MENARIK

Sebuah artikel lingkungan yang menarik, baik untuk media cetak atau media lain setidaknya harus memiliki beberapa indikator didalamnya.  Termasuk informasi dan pemikiran baru, relevan, bersifat ilmiah, dan seimbang. Informasi baru merupakan elemen penting dari semua berita, dan informasi teranyar itu harus diletakkan di paragraf atas. Keinginan yang kuat akan membuat wartawan tersebut berusaha menemukan cara baru […]

Posted in

PERBURUAN MAMMOTH BUKTI PEMICU PEMANASAN GLOBAL

Jakarta – Fakta teranyar menyebutkan bahwa kepunahan Mammoth (sejenis gajah purba) karena perburuan pada 15.000 tahun yang lalu, telah menjadi pemicu dimulainya proses pemanasan global. Selain karena faktor alami pada akhir zaman es, kepunahan Mammoth juga dipicu oleh ulah manusia sendiri. Pemanasan global (global warming) merupakan proses yang terjadi secara berangsur-angsur dan dimulai selama ratusan atau […]

Posted in

SISTEM MRV DIKEJAR SEBELUM COP 16

Jakarta – Dewan Nasional Perubahan Iklim (DNPI) saat ini tengah mengerjakan crash program sistem MRV (Measurable, Reportable, dan Verifiable). Direncanakan akan tersedia sebelum COP 16 di Cancun, Meksiko, November 2010 mendatang. Pernyataan tersebut disampaikan oleh mantan Menteri Lingkungan Hidup RI periode 2004 – 2009 yang kini menjabat sebagai Ketua Harian DNPI, Rachmat Witoelar, saat berlangsungnya Meet the Experts Program SIEJ-AJI dengan tema […]