Demi mengurangi risiko bencana karena kerentanan hidup di daerah aliran sungai (DAS), warga Kelurahan Mata Air dan relawan SIBAT yang didukung perangkat desa bersama-sama menggiatkan kembali penanaman pohon.
Category: Bencana alam
Sekeping ‘surga’ memendam bencana
Flores yang terletak di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) merupakan salah satu pulau indah di bentang Nusantara. Eksotisme pulau yang sebagian besar daratannya berupa pegunungan ini bak keping surga yang terserak di Bumi. Sayang, ancaman petaka yang mengintai kerap tak disadari warga.
Banjir berulang, perubahan iklim terus hantui masyarakat Kota Padang
Banjir berulang kali merendam Kota Padang, Sumatera Barat. Masyarakat, terutama masyarakat miskin kota, terkena dampak menahun. Dalam 10 tahun terakhir BMKG mencatat curah hujan ekstrem cenderung meningkat. Dampak perubahan iklim nyata di daerah pesisir seperti Kota Padang.
Eko Teguh Paripurno: kita tidak teliti terhadap perencanaan dan mitigasi bencana
Hampir semua kasus bencana alam yang terjadi disebabkan manajemen tata ruang yang tidak baik. Indonesia perlu refleksi atas penggunaan lahan, jenis pengguna, pola ruang, dan proses izin, dan kembali membangun dengan prinsip melindungi dan mensejahterakan rakyat.
Ekspansi sawit dan tambang di Konawe Utara menyisakan duka
Sebelum 2 Juni 2019, tidak ada yang berbeda dari Desa Tapuwatu di Kecamatan Asera, Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara. Namun, semua berubah sejak banjir bandang setinggi 3 meter menerjang wilayah itu. Lokasi desa masih masuk di peta kabupaten, namun 80 unit rumah yang berada pinggir sungai, lenyap tak berbekas hingga hari ini.
Kala PLTU Batubara Picu Perubahan Iklim dan Ancam Kesehatan Masyarakat
PLTU disebut sebagai kontributor terburuk tunggal yang bertanggungjawab atas hampir setengah (46%) dari emisi karbon dioksida dunia. Sementara di Indonesia, sejak 2006-2020 setidaknya ada 171 PLTU batubara yang beroperasi dengan total kapasitas 32.373 megawatt, yang tidak hanya menyumbang pada emisi global, namun mengancam kesehatan masyarakat.
Menteri Pertanian Antisipasi El Nino
Menteri Pertanian RI, Andi Amran Sulaiman mengatakan, pihaknya telah mengantisipasi ancaman El Nino yang diperkirakan akan melanda sebagian besar Indonesia dan dipastikan akan berdampak pada sektor pertanian. “Untuk mencegah El Nino tersebut, maka saya telah membentuk tim khusus karena Indonesia memperkirakan El Nino lemah, Australia memperkirakan moderat, sedangkan Amerika Serikat perkirakan cukup kuat,” kata Mentan […]
Dampak Erupsi Soputan, Bandara Sam Ratulangi Ditutup
Manado, Ekuatorial – Dampak dari debu vulkanik letusan Gunung Soputan, Bandara Sam Ratulangi Manado ditutup sementara. Hal ini disampaikan oleh General Manager Angkasa Pura I Bandara Sam Ratulangi Manado, Halendra Waworuntu. “Debu Soputan yang telah memasuki area airways membahayakan penerbangan. Ada tujuh penerbangan dari sejumlah maskapai dari dan ke Manado terpaksa dibatalkan,” kata Halendra. Dikatakan pula, […]
Gunung Soputan Semburkan Abu Vulkanik, Status Siaga
Ratahan, Ekuatorial Kepulan abu vulkanik menyembur hingga ribuan meter dari Gunung Soputan di perbatasan Kabupaten Minahasa Selatan dan Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara, Senin (4/1). Pos pemantau meminta warga untuk mengosongkan area dalam radius 6,5 kilometer dari puncak. “Tampak asap kelabu tebal condong ke tenggara dan luncuran ke arah timur,” demikian Sandi Manengkey, petugas Pos […]
Letusan Bromo Mengganggu Penerbangan Lokal
Penyebaran material vulkanik dari Gunung Bromo di Jawa Timur telah mengganggu penerbangan antara ibukota Jawa Timur, Surabaya dan Jember, kota lain di Jawa Timur. “Pada 07:30, kami menerima informasi dari pihak berwenang di bandara Juanda, Surabaya yang menyatakan bahwa material vulkanik dari Gunung Bromo menuju ke bandara Notohadinegoro di Jember,” kata Manajer Umum Garuda Indonesia […]