Pemerintah Belum Akui Peta Wilayah Adat

Sorong, Ekuatorial – Berdasarkan data dari Badan Registrasi Wilayah Adat (BRWA) Desember 2014 ada 517 peta wilayah Adat seluas 4, 8 juta hektare (ha) yang telah di laporkan ke Kementerian Lingkungan HIdup dan Kehutanan (KLHK), hanya sayangnya hingga Senin (16/3) status peta wilayah adat tersebut masih belum jelas. Pemerintah Terima 517 Peta WIlayah Adat Padahal […]

Dua Kampung di Sorong Selatan, Terima Izin Hutan Desa

Dua Kampung di Kabupaten Sorong Selatan menerima izin hutan desa dari menteri Kehutanan. Surat Keputusan (SK) izin hutan desa seluas 3545 hektar, diserahkan kepada kedua kampung, yakni Mangroholo seluas 1.695 Ha dan Kampung Sira seluas 1.850 Ha pada Rabu, (12/11). “Mangroholo dan Sira merupakan percontohan hutan desa di Papua. Hutan Papua ini masih sangat subur, […]

JKMA Apresiasi Inisiatif Qanun Tata Kelola Hutan Mukim Pidie

Jaringan Komunitas Masyarakat Adat (JKMA) Aceh, menyambut baik inisiatif Pemerintah Kabupaten Pidie berkenaan dengan rencana penyusunan qanun tata kelola hutan adat Mukim dan Gampong di Kabupaten tersebut. JKMA Aceh akan membantu pemerintah Kabupaten Pidie untuk melaksanakan pemetaan keberadaan dan permasalahan sosial masyarakat hukum adat yang berada dalam kawasan hutan.   [Baca selengkapnya di Atjehlink]