Mahasiswa Unpad mengenalkan singkong sebagai pangan alternatif. Masyarakat adat menggunakan singkong sebagai pengganti nasi.
Tag: unpad
Mengenal keanekaragaman hayati melalui ekspedisi Trilogi Khatulistiwa
Tim Trilogi Khatulistiwa tidak hanya menjelajahi alam, tetapi juga berkontribusi pada pemahaman tentang keanekaragaman hayati Indonesia.
Unpad resmikan pembangkit listrik tenaga surya dan mesin daur ulang sampah
Pembangkit listrik tenaga surya dan mesin daur ulang sampah merupakan langkah konkret dalam mendukung keberlanjutan.
Mengenal forest healing untuk redakan stres
Kegiatan forest healing bertujuan mengenalkan terapi psikologi yang bisa digunakan untuk meredakan berbagai jenis simtom psikologi.
Ancaman kerawanan pangan karena perubahan iklim, Unpad punya fokus di riset pertanian
Ketegangan geopolitik, perubahan iklim, serta pemanasan global memicu kerawanan pangan dan berdampak pada sektor pertanian.
Tim Riset Unpad terbitkan buku pertolongan untuk menghadapi kanker payudara
Buku berjudul Hope and Help for The Breast Cancer Journey diharapkan bisa memberikan motivasi bagi pasien maupun penyintas kanker payudara.
Limbah kerang hijau berpotensi atasi penyakit infeksi jamur
Riset terhadap limbah kerang hijau diharapkan mampu menghasilkan daya hambat terhadap C. albicans, bisa dimanfaatkan menjadi pengobatan.
Suplemen cegah stunting dari tulang ikan bandeng
Penelitian suplemen ikan bandeng ini diharapkan dapat menghadirkan suplemen yang dapat menurunkan angka prevalensi stunting
Inovasi masker tidur untuk bibir berbahan kekayaan lokal
Mahasiswa Unpad mengembangkan masker tidur untuk bibir yang diolah dari bahan organik bersumber dari kekayaan lokal.
Peneliti Unpad kembangkan vaksin penyakit pada ayam
Simak penemuan vaksin penyakit gumboro pada ayam yang dikembangkan oleh tim Unpad dengan konsep One Health Vaccinology.