Keanekaragaman hayati Indonesia akan ditetapkan ke dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) sebagai modal dasar pembangunan. Hal ini diungkapkan oleh Kepala BAPPENAS, Armida Salsiah Alisjahbana disela soft launching buku “Status Kekinian Keanekaragaman Hayati Indonesia” yang digelar Kementerian Lingkungan Hidup, Senin (28/4). Mengevaluasi buku sejenis yang terbit tahun 2003 […]
Artikel
Puting Beliung Rusak Rumah Warga di Aceh Utara
Hujan disertai angin kencang yang terjadi selama satu jam lebih mengakibatkan dua rumah warga di Gampong Matang Seuke Pulot, Kecamatan Tanah Jambo Aye, Aceh Utara rusak. Angin puting beliung melanda sekitar pukul 13.00, Minggu (27/04/2014). Pihak pemerintahan kecamatan akan menyalurkan bantuan masa panik dalam bentuk tenda darurat dan sembako. [Baca selengkapnya Aceh Terkini]
Pemprov Setujui Amdal Tambang Emas Banyuwangi
Pemerintah Provinsi Jawa Timur telah menyetujui analisis mengenai dampak lingkungan (amdal) PT Bumi Suksesindo, perusahaan yang akan mengeksploitasi pertambangan emas di Gunung Tumpang Pitu, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi. “Hari ini saya baru menerima dokumen persetujuannya,” kata Kepala Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Banyuwangi Husnul Khotimah, Rabu, 23 April 2014. [Baca selengkapnya di Tempo]
Perusahaan Ekstraktif Masuk, Anoa di Gorontalo Makin Berkurang
Satwa khas Sulawesi, Anoa (Bubalus spp.) di Gorontalo semakin berkurang. Selain diakibatkan banyaknya perburuan liar, berkurangnya populasi hewan endemik itu karena berkurangnya luas hutan yang telah diperuntukkan bagi keperluan pertambangan dan juga perkebunan. Menurut peneliti Anoa dari Institut Pertanian Bogor (IPB), Abdul Haris Mustari, populasi Anoa ini terus mengalami penyusutan, dan semakin langka, bahkan mulai […]
Perambahan Hutan Kolaka, Mantan Bupati Lepas Tangan
Sidang kasus perambahan hutan yang dilakukan oleh sejumlah perusahaan tambang nikel di Kecamatan Wolo, Kolaka, Sulawesi Tenggara terus dilakukan. Kemarin mantan pelaksana tugas Bupati Kolaka, Amir Sahaka dihadirkan dalam persidangan sebagai saksi. Namun saat proses sidang, dirinya mengaku lepas tangan atas apa yang telah diperbuat oleh perusahaan tambang tersebut. [Baca selengkapnya di Suara Kendari]
Pesimisme pada Badan Pengelola REDD+ Masih Ada
Jakarta, Ekuatorial – “Kami merasa pesimis proyek ini akan berjalan dengan baik,” ujar Deddy Ratih Manager Pengembangan Program Walhi saat menanggapi proyek REDD+ di Indonesia kepada Ekuatorial (24/4). Deddy merasa tugas dan fungsi serta beban kerja REDD+ sangat besar dan permasalahan struktural banyak sekali. Kontrasnya pesimisme Walhi ini datang dari tegasnya optimisme Ketua Badan REDD+ […]
Perambah Hutan Taman Nasional Gunung Leuser Dihukum Percobaan
Vonis hukuman percobaan telah dijatuhkan pada tiga terdakwa kasus perambahan kawasan hutan Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL) di wilayah Aceh Tenggara, Rabu (23/4/2014). Ketiga terdakwa merupakan pejabat daerah Kabupaten Aceh Tenggara. Mereka telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “menduduki kawasan hutan secara tidak sah” melanggar ketentuan pasal 50 ayat (3) huruf […]
Penelitian Jadi Kunci dalam Krisis Kabut Asap Indonesia
Krisis kabut asap di Indonesia, khususnya di Sumatera, masih memerlukan penelitian lebih lanjut untuk mengungkap kompleksnya pemerintahan dan konteks sosioekonomi dan timbal balik klimatik di balik kebakaran lahan gambut. Perlu diperiksa mengenai penyebab dan dampak mendasar dari kebakaran lahan gambut, dengan fokus pada peran konflik atas kepemilikan tanah antara masyarakat dan perusahaan; dampak terhadap kesehatan […]
Buka Lahan Tanpa Izin, Pengakuan Direktur Kalista Alam
Direktur PT. Kalista Alam, Subianto Rusyid, akhirnya mengungkapkan sejumlah keterangan penting pada persidangan Kasus Pidana dalam perkara nomor 132/Pid.B/2-13/PN-MBO atas tuduhan membuka lahan tanpa izin. Ia mengaku bahwa lahan 1.605 hektar yang dikembangkan oleh PT. Kalista Alam itu diusulkan oleh General Manager Sutiyono. PT Kalista Alam memiliki izin lokasi yang diterbitkan oleh Bupati Nagan Raya […]
Program Kampung Iklim Untuk Lawan Perubahan Iklim
Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) sejak dua tahun lalu telah menggelar program kampung Iklim (ProKlim) sebagai salah satu program nyata gerakan pengurangan emisi karbon sebesar 26% pada tahun 2020. Program ini merupakan bentuk apresiasi pemerintah terhadap masyarakat di tingkat RW/dukuh /dusun/desa yang telah melakukan upaya adaptasi dan mitigasi perubahan iklim secara berkesinambungan. Deputi III KLH Bidang […]