Jalur Utama Trans Jawa Rawan Longsor

Jakarta, EnergiToday — Sedikitnya ada 20 daerah rawan longsor di sepanjang jalur utama trans Jawa. Titik-titik itu menyebar dari Malingping (Banten), Malangbong, Lingkar Gentong (Tasikmalaya), Banyumas, Magelang, Purwodadi, hingga Pacitan, dan Sumenep di Jawa Timur. “Tanahnya memiliki topografi yang berbukit-bukit, sehingga saat hujan daerah tersebut sangat rawan longsor,” kata Direktur Bina Pelaksana Wilayah II Ditjen Bina […]

Perubahan Iklim Memperburuk Bencana Banjir di Inggris

Jakarta, EnergiToday–Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Environmental Research Letters, menyalahkan perubahan iklim akibat aktivitas manusia sebagai penyebab parahnya banjir di Inggris dan Eropa Utara dan Barat. Peningkatan suhu atmosfer menyebabkan hujan deras dan berkepanjangan ini juga akan melanda bagian bumi lainnya. Kepala Penelitian, Dr David Lavers, dari Departemen Meteorologi di University of Reading, mengatakan; “Peningkatan […]

Cuaca Buruk Hambat Lalu Lintas Pelayaran

Jakarta, Ekuatorial — Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengingatkan operator pelayaran terhadap ancaman cuaca buruk, pada 18-24 Juli 2013, berupa tiupan angin kencang, hujan lebat disertai petir, serta gelombang tinggi yang akan terjadi di perairan Indonesia. Seperti dikutip dalam Harian Suara Karya, Kamis (25/7), Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kemenhub, Capt. Bobby R. Mamahit mengatakan, telah menginstruksikan para […]

Pemanasan Global Stagnan karena Laut Menghangat

Tejadinya stagnasi kenaikan suhu bumi selama lima tahun terakhir,  kemungkinan besar disebabkan oleh  pemanasan secara perlahan yang terjadi di laut-laut dalam, demikian kesimpulan para pakar iklim dari Inggris.  Meskipun stagnasi terjadi dalam lima tahun terakhir, tetapi suhu bumi selama tahun  2000—2012 tetap dicatat sebagai 14 tahun terpanas dalam sejarah bumi. Menurunnya laju pemanasan global juga […]

Indonesia Gagal Masukkan CPO ke Pasar APEC

Jakarta, Ekuatorial – Indonesia gagal memasukkan produk Crude Palm Oil – CPO  ke pasar APEC karena dinilai tidak memenuhi standar lingkungan yang ditetapkan oleh badan lingkungan Amerika Serikat, yakni Environmental Protektion Agency – EPA. Dimana, EPA menyatakan bahwa produk CPO hanya bisa mereduksi emisi karbon sebesar 17%. Padahal EPA menetapkan standar minimal 20%.untuk emisi karbon […]

Kenaikan Suhu Permukaan Bumi ancam Spesies yang Ada

Jakarta, Ekuatorial – Kenaikan suhu atmosfer karena tingginya konsentrasi gas rumah kaca – GRK dirasakan semua mahluk hidup. Beberapa jenis spesies hewan bahkan amat sensitif. Penelitian yang dilakuka para ahli dari International Union for Concervation of Nature – IUCN yang meneliti semua jenis unggas,ampibi, dan terumbu karang di perairan tropis dengan total 16.857 spesies diteliti […]

INDONESIA TOLAK TARGET PENURUNAN EMISI SUKARELANYA DIVERIFIKASI

Indonesia menolak bila target penurunan emisi sukarela sebesar 26 persen yang dibiayai sendiri lewat dana APBN/APBD diaudit oleh konsultan asing karena itu mengganggu kedaulatan negara. Indo     KOPENHAGEN (RP) – Delegasi Indonesia menyatakan menolak keinginan negara maju yang memasukan target penurunan emisi sukarela dari negara-negara berkembang diverifikasi atau dikenal dengan istilah MRV (measurable, reportable, […]

Sekali Masuk Sulit Dijerat

Mencegah peredaran limbah berbahaya sudah sulit, apalagi menindak pelaku perdagangan ilegal limbahnya. Sekali limbah masuk, tak mudah menjerat penyelundupnya. Hal itu diakui ahli hukum lingkungan dari International Center for Environmental Law (ICEL), Mas Achmad Santosa. Menurut dia, kesulitan menindak pelaku penyelundupan limbah berbahaya terjadi karena lemahnya aturan pidana lingkungan hidup yang diatur dalam Undang-Undang (UU) […]

Jepang Tetap Tolak Komitmen Kedua Protokol Kyoto

Jepang kukuh tak ikut komitmen kedua Protokol Kyoto, 2013-2015 dan memilih tindakan sukarela. Mendesak Amerika dan Cina untuk terlibat aktif.  SIEJ, Doha.  Menteri Urusan lingkungan Hidup Global Jepang Masahiro Horie mengatakan kepada jurnalis, bahwa penolakan negaranya untuk sebuah perjanjian perubahan iklim yang mengikat, adalah bagian dari taktik untuk menekan Cina dan Amerika ikut serta dalam […]