Debat Cawapres 2024 membahas masalah krisis iklim. Greenpeace Indonesia menyesalkan tidak adanya komitmen terukur untuk penyelesaian masalah ini.
Category: DKI Jakarta
Generasi muda tuntut komitmen iklim calon presiden
Power Up menuntut para calon presiden dan wakil presiden berkomitmen mengatasi krisis iklim sesuai rekomendasi sains dan kebutuhan Indonesia.
Pemuda pilih capres yang tuntaskan masalah lingkungan: survei
WWF Indonesia menyebut, mayoritas kaum muda mempertimbangkan isu lingkungan dalam memilih capres dan cawapres pada Pilpres 2024.
Koalisi masyarakat sipil tolak RUU Konservasi
Sejumlah ketentuan dalam RUU Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya (KSDAHE) dianggap mengancam ruang hidup masyarakat adat dan komunitas lokal.
Tantangan nelayan Kalibaru: Pernikahan dini di tengah krisis iklim
Pernikahan dini banyak terjadi di Kalibaru, Cilincing, Jakarta Utara. Krisis iklim ditengarai menjadi salah satu penyebabnya.
Bahaya membangun tanggul laut raksasa di perairan Pulau Jawa
Tanggul laut raksasa adalah solusi palsu krisis iklim serta mempercepat kebangkrutan ekologis daratan dan perairan Pulau Jawa.
Bagaimana membuat hidupmu lebih ramah lingkungan pada 2024
Warga dunia mengamini perubahan iklim sebagai kondisi darurat global dan bersepakat bahwa kita perlu mengubah gaya hidup untuk menghadapinya.
Perempuan pesisir serukan pemulihan Indonesia dari kerusakan lingkungan
Pelestari ekosistem pesisir dan laut dari 12 provinsi Indonesia berkumpul di Jakarta. Perempuan pesisir menyuarakan kepentingan nelayan dan lingkungan.
Cawapres gagal memahami bahaya ekonomi ekstraktif
Membaca debat perdana calon wakil presiden: ekonomi ekstraktif memicu kerusakan lingkungan dan krisis iklim.
KTT ASEAN: hentikan penggunaan bahan bakar fosil!
KTT ASEAN Jepang yang akan diadakan di Tokyo. Ada kekhawatiran Jepang akan secara aktif mempromosikan penggunaan gas dan batubara, alih-alih menghentikan penggunaannya.