Jakarta – Aksi kekerasan yang dilakukan oleh aparat Kepolisian Republik Indonesia kembali terjadi terhadap masyarakat dan aktivis lingkungan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) di Desa Pering Baru, Kabupaten Seluma, Bengkulu. Aksi kekerasan ini di alami oleh dua orang anggota aktivis Walhi dan 20 orang warga. Seperti dikatakan oleh Manager Regional Eksekutif WALHI Nasional, Mukri Friatna, kejadian […]
Category: Papua
FTA BERPOTENSI MERUSAK LINGKUNGAN
Jakarta – Free Trade Area(FTA) atau zona perdagangan bebas memang melibatkan Indonesia di dalamnya. Indonesia ikut serta dalam beberapa FTA, baik di tingkat bilateral maupun regional, misalnya saja ASEAN Free Trade Area (AFTA), dan yang teranyar adalah keikutsertaan Indonesia dalam China – ASEAN Free Trade Area (CAFTA). Fakta yang menarik adalah bahwa FTA itu ternyata sangat berpotensi terhadap terjadinya kerusakan […]
RESTORASI EKOSISTEM BISA BERDAYAKAN MASYARAKAT
Jakarta– Restorasi ekosistem dinilai merupakan suatu cara yang tepat untuk mengurangi emisi gas rumah kaca di sektor kehutanan. Selain juga mampu meningkatkan perekonomian masyarakat melalui kerjasama didalamnya. “Saat ini restorasi ekosistem merupakan cara yang tepat untuk mengurangi emisi di sektor kehutanan yang memenuhi tuntutan REDD, dengan pola pengelolaan restorasi ekosistem di kawasan hutan produksi, dan […]
AREA KONSERVASI PERLU MASYARAKAT
Jakarta – Area konservasi perlu melibatkan masyarakat, terutama yang berada sekitar kawasan konservasi tersebut. Pemberdayaan masyarakat diperlukan, sebab hampir semua area konservasi di Indonesia dikelilingi oleh masyarakat yang sudah terlebih dahulu hidup dan menetap di sana. Hal ini disampaikan oleh Program Manager Sulawesi The Nature Conservancy (TNC) – Palu, Achmad Rizal, Senin (26/7), usai acara diskusi interaktif bertajuk “Menuju […]
KEANEKARAGAMAN HAYATI LAUT PALING RENTAN DAMPAK PERUBAHAN IKLIM
Jakarta – Berbagai flora fauna dan ekosistem lautan dianggap paling rentan mendapatkan dampak dari perubahan iklim. Konservasi dilakukan bukan hanya mempertahankan jumlah, tapi juga menambah jumlah lahan berkembang biak yang dibutuhkan. Selain juga memperkaya jumlah biodiversitas endemik Indonesia didalamnya. “Saya kira segala jenis tumbuh-tumbuhan dan plankton di laut menjadi bagian dari keanekaragaman hayati tropika yang […]
MENUJU JURNALISTIK TERBAIK
Independensi jurnalistik menuntut agar kode etik dan kode perilaku disusun oleh para profesional dibidang itu sendiri. Tema -tema umum yang sering dijumpai pada kode etik diseluruh dunia berpusat pada beberapa prinsip utama, seperti berikut ini. Kebenaran. selalu berusaha mencari kebenaran dan tidak pernah memalsukan fakta, bahkan sekalipun hanya untuk memberi warna pada cerita Anda. Jangan […]
APA YANG MEMBUAT ARTIKEL LINGKUNGAN MENJADI MENARIK
Sebuah artikel lingkungan yang menarik, baik untuk media cetak atau media lain setidaknya harus memiliki beberapa indikator didalamnya. Termasuk informasi dan pemikiran baru, relevan, bersifat ilmiah, dan seimbang. Informasi baru merupakan elemen penting dari semua berita, dan informasi teranyar itu harus diletakkan di paragraf atas. Keinginan yang kuat akan membuat wartawan tersebut berusaha menemukan cara baru […]
PERBURUAN MAMMOTH BUKTI PEMICU PEMANASAN GLOBAL
Jakarta – Fakta teranyar menyebutkan bahwa kepunahan Mammoth (sejenis gajah purba) karena perburuan pada 15.000 tahun yang lalu, telah menjadi pemicu dimulainya proses pemanasan global. Selain karena faktor alami pada akhir zaman es, kepunahan Mammoth juga dipicu oleh ulah manusia sendiri. Pemanasan global (global warming) merupakan proses yang terjadi secara berangsur-angsur dan dimulai selama ratusan atau […]
TBI BERI DANA SERTIFIKASI HPH DI INDONESIA
Program sertifikasi hutan di Indonesia semakin berkembang. Hal ini menandakan angin segar bagi sektor kehutanan di Indonesia, paska diberlakukannya dua tahun moratorium hutan alam dan faktor penting lainnya. Lebih dari itu, tahun ini adalah menjadi hal yang penting bagi kelangsungan hutan di Indonesia. Pasalnya, pada tahun 2010 ini. Lahir sebuah program baru yang akan menyelamatkan […]
REFORESTASI GUNUNG GEDE ATAS PERMINTAAN MASYARAKAT
Sukabumi- Reforestasi di kawasan Taman Nasional Gede Pangrango (TNGP) didasari atas kemauan masyarakat. Terbukti dengan berbagai aneka ragam jenis tumbuhan yang ditanam. Demikian kesimpulan yang didapatkan, setelah melakukan tinjauan lapangan di acara Green Wall Program yang dilakukan Balai TNGP, Conservation Internasional Indonesia (CII) dan Daikin di Nagrak, Sukabumi, Kamis (24/6). Dalam pelaksanaannya, program reforestasi tersebut […]