Inisiatif yang bertujuan mengurangi 1 milliar ton emisi gas rumah kaca dan memperbaiki taraf kehidupan 1 miliar orang melalui pemulihan ekonomi pasca pandemi dan lompatan jauh dalam penggunaan energi terbarukan.
Category: Keberlanjutan
Mendorong pemuda adat gunakan video usung masalah lingkungan
Berbekalkan perangkat sederhana, pemuda adat Mentawai belajar membangun konsep, menulis naskah, dan mengambil gambar, berbagi cerita tentang hidup dan lingkungan mereka.
Prigi Arisandi: Menjaga lingkungan tak semudah ucapan
Prigi bercerita tentang keterlibatan nya dalam film Pulau Plastik, sampah impor, pesan tentang kepedulian terhadap ingkungan, hingga pendanaan baik asing maupun lokal kepada LSM di Indonesia.
Menjawab tantangan nutrisi dengan kearifan lokal
Tahun 2018, UNICEF menempatkan Indonesia di peringkat keempat tertinggi di dunia dalam kasus stunting. Sementara masyarakat adat Ammatoa Kajang di Sulawesi Selatan menjaga status gizi anak-anak mereka melalui kearifan lokal.
Perempuan pewaris dan penerus tradisi
Mereka menganyam agar tradisi itu tidak hilang dari peradaban Desa Kalibandung. Pemerintah mendukung melalui peraturan yang mewajibkan setiap instansi daerah menggunakan produk lokal.
Safina Maulida: Rusak lingkungan, rusak sendi penghidupan perempuan
Edisi khusus Hari Perempuan Sedunia dibuka dengan perspektif Safina Maulida, seorang pegiat lingkungan muda soal Hari Perempuan dan dampak kerusakan lingkungan, Omnibus Law, dan akses informasi terhadap perempuan.
Memulihkan kembali tambang-tambang timah Bangka usai eksploitasi
Bekas pengusaha tambang timah sadar dampak buruk terhadap lingkungan. Mereka mencoba merubah fungsi lahan demi melanjutkan roda ekonomi mereka.
Bertani organik kala pandemi, mendorong petani milenial dan regenerasi petani di Indonesia
Perlu regenerasi petani muda di Indonesia karena zaman dan struktur demografi telah didominasi generasi millennial. Belum banyak yang terjun ke dunia pertanian, walaupun prospek bisnisnya cukup menjanjikan
Rumah Intaran dan Pengalaman Rasa: Belajar Pangan Lokal di Desa Bengkala
Terinspirasi oleh alam, pasangan suami istri Gede Kresna dan Ayu Gayatri, menerapkan hidup selaras dengan lingkungan, mulai dari membangun rumah hingga mengolah makanan.
Menanam Jewawut Mempertahankan Tradisi Lokal Sulawesi Selatan
Akibat larangan membuka lahan dengan membakar serta kurangnya dukungan dari pemerintah Enrekang, Sulawesi Selatan, tidak membuat masyarakat adat Kaluppini berhenti bertanam jewawut untuk melestarikan adat istiadat mereka.