Jakarta, Ekuatorial – “Sebagai negara maritim, samudra, laut, selat dan teluk adalah masa peradaban kita. Kita telah terlalu lama memunggungi laut, memunggungi samudra, dan memunggungi selat dan teluk. Ini saatnya kita mengembalikan semuanya sehingga ‘Jalesveva Jayamahe’, di laut justru kita jaya, sebagai semboyan kita di masa lalu bisa kembali.” Demikian cuplikan pidato perdana Presiden Joko […]
Category: Maluku
Sistem Informasi Bencana Manado Kacau
Manado, Ekuatorial – Dalam empat hari terakhir, kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut) dan sekitarnya terus diguncang gempa. Gempa terbesar terjadi pada Sabtu (15/11) dengan kekuatan mencapai 7,3 Skala Richter (SR). Sayangnya Pemerintah Daerah (Pemda) Manado ternyata tak mampu untuk memberikan informasi yang jelas terkait bencana itu, sehingga warga tidak mendapat akses informasi yang jelas. “Kami […]
Jakarta Post : Jokowi declares war on illegal fishing
Hasyim Widhiarto, The Jakarta Post, Jakarta | National | Tue, November 18 2014, 5:06 PM Responding to rampant illegal fishing in the country’s oceans, President Joko “Jokowi” Widodo has instructed law enforcers to take stern actions against foreign ships stealing fish from Indonesian waters, including by sinking them on the spot. Delivering his remarks in […]
Kelola Sampah dengan Lalat Tentara Hitam
Bandarlampung, Ekuatorial – Lalat tentara hitam memiliki tubuh lebih panjang dari lalat biasa. Namun karena tak memiliki mulut, lalat yang memiliki nama latin Hermetia Illusence ini dapat mati lebih cepat daripada jenis lainnya. Jenis lalat tentara hitam itulah yang kini di uji coba untuk penanggulangan di Lampung. Peneliti pengolahan sampah dengan lalat, Agus Pakpahan menjelaskan […]
Gambut Terbakar, Orangutan Di Rawa Tripa Berkurang
Hutan rawa gambut Tripa yang merupakan habitatnya Orangutan (Pongo abelii) sudah terancam karena kebakaran. Hal tersebut terungkap dari keterangan saksi Halim Gurning, pekerja Yayasan Ekosistem Lestari (YEL) dalam perkara pidana perusahaan kelapa sawit PT. Surya Panen Subur (SPS)-2, Rabu 12 November 2014. Halim Gurning diperiksa terkait kasus kebakaran lahan gambut di areal konsesi PT. SPS-2 […]
Dosen Beli Gading Gajah
Bandarlampung, Ekuatorial – Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Lampung dan tim yang terdiri dari Rhino Protection Unit (RPU), Wildlife Conservation Society (WCS) dan Taman Nasional Way Kambas (TNWK) Lampung Timur menangkap tersangka kolektor gading gajah. Saat penangkapan tersangka bernama Nawa Angkasa hendak menerima pembayaran dari calon pembeli. “Kami berhasil menggagalkan rencana transaksi gading […]
Antisipasi Banjir Pemda Solo Keruk Sungai
Solo, Ekuatorial – Untuk mengantisipasi banjir, tujuh sungai di kota Solo, Jawa Tengah mulai dikeruk hingga kedalam 1,5 meter. Pengerukan atau normalisasi saluran air dilakukan untuk menghindari pendangkalan air, yang akan menghambat lajunya aliran air. Wali Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo menjelaskan pihaknya telah melakukan rapat koordinasi bersama satuan kerja perangkat daerah (SKPD) dan instansi […]
Jakarta Post : With moratorium in place, Susi begins massive restructuring
Tama Salim, The Jakarta Post, Jakarta | Business | Wed, November 12 2014, 11:15 AM Maritime Affairs and Fisheries Minister Susi Pudjiastuti has confirmed the implementation of a six-month moratorium on fishing licenses for ships measuring more than 30 gross tons (GT), saying the ministry will use the period to review licensing issues. “We received […]
Sumur Warga Gowongan Yogyakarta Kering
Berita Kota. Belasan warga dari wilayah Gowongan, Jetis, kota Yogyakarta, Senin (10/11) mengadu ke kantor Forum Pemantau Independen (Forpi) Pakta Integritas di Kompleks Balai Kota Yogyakarta. Kedatangan warga kali ini terkait kondisi sumur mereka yang kering selama sebulan terakhir. Ketua RT 15/RW 03, Penumping, Gowongan, Yohannes Sawabi mengaku, saat ini, ada sekitar 15 kepala keluarga […]
Amerika dan Kanada Bantu KKP Kelola Laut
Jakarta – Ekuatorial. Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti melakukan pertemuan dengan duta besar Amerika Serikat dan Kanada.“Pertemuan ini membahas upaya memperkuat hubungan bilateral, sekaligus memetakan jalan menuju kemitraan komprehensif dalam pembangunan sektor kelautan dan perikanan bagi kedua negara,” ujar Susi di kantor Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), Jakarta, kamis (6/11). Susi menilai, selama ini […]